Inilah hidup, benar-benar membosankan…Tetapi, semenjak pertemuanku dengannya, hidup agak terasa lebih menyenangkan…
Stasiun televisi Sabertooh membuat Fiore gempar! Berita tentang Jellal yang dikutuk menjadi boneka beruang telah menyebar luas dan sudah sampai ditelinga Erza. Berita itu benar gak ya?
Lari...Lari...dan lari, apa aku harus terus lari dari kenyataan?
Juvia, penyihir air yang berasal dari Fairy Tail. Wanita yang misterius dan penyendiri. Di musim gugur, ia bertemu dengan seseorang di kuburan. Teman satu gulidnya juga orang yang dicintainya.
Nama adikku itu Jellal. Dia itu bodoh, aku sangat membencinya. Tapi kecelakaan itu membuat rasa benciku berubah menjadi rasa menyesal.
Terkadang aku bertanya-tanya. Untuk apa aku hidup? Apa tujuanku? Demi siapa aku hidup? Benar juga…Aku hidup demi dirinya.
Sekian lama aku menjadi seorang pengagum rahasia. Bermula dari hari valentine, aku memutuskan untuk menyatan rasa sukaku lewat sebuah surat. Sebelum hari kelulusan tiba, sebelum idolaku pergi untuk selama-lamanya.
Dengan lihainya jari-jemari itu bergerak, terlihat begitu lembut, setiap gerakan melambangkan perasaan sang pelukis, warna demi warna ditorehkan pada kanvas, menghasilkan sebuah lukisan penuh warna tiada ternilai. Tetapi suatu saat nanti, ada kalanya warna-warni itu hilang dari kehidupannya, dari kanvasnya…
Keegoisanku telah membunuhnya, satu-satunya teman yang kumiliki. Keeogisanku juga, yang telah menghancurkan hidupku sendiri
Natal saat itu, salju turun dengan begitu lebat dari biasanya, aku merasa kedinginan, akan tetapi pelukannya bagaikan mentari, amat menghangatkan…
Setiap orang berhak jatuh cinta, termasuk orang yang cacat dalam hal fisik. Jellal adalah seorang tunawicara yang jatuh cinta pada Erza, seorang wanita yang amat terkenal di sekolahnya. Apakah dia mampu untuk mendapatkan Erza?
Seperti biasanya, dia duduk terdiam sambil memegang buku gambarnya. Wajahnya yang muram dan air mata menetes dari matanya.
Ada seseorang yang mirip dengan kakakku, dia adalah murid pindahan dari sekolah lain. Setiap melihatnya membuatku menjadi sedih dan juga aku jatuh cinta padanya
Dia adalah wanita yang aneh, selalu saja sendirian, tak ada yang mau berteman dengannya. Karena sebuah layang-layang tiba-tiba aku menjadi dekat dengannya.
Semenjak kecelakaan itu, Lucy kehilangan ingatannya. Perlahan-lahan ingatannya kembali, tetapi dia tak juga mengingat Natsu, sahabat masa kecilnya. Hingga akhirnya ia menemukan kenangannya bersama Natsu
Aku memandangnya, dia mati tepat didepanku, tersenyum tepat di depanku, dan aku malah menangis tepat di depannya. Inikah kehidupan?
Pertemuan itu benar-benar tak disengaja, kami bertemu di stasiun dan mulai menjalin cinta.
Pemburu penyihir Erza Scarlet yang sudah menghilang 7 tahun lamanya kembali menampakaan diri di Fiore, Magnolia. Tanpa sengaja di Fiore ia bertemu dengan seorang pengembara yang membuatnya bertobat untuk menjadi pemburu penyihir.
Cinta tak abadi yang berputar jauh...
Sebentar lagi adalah ulang tahun adikku. Aku ingin memberikan sesuatu untuknya. Hingga tragedi itu terjadi..